Rabu, Juli 14, 2010

CARA MEMBUAT KOTAK PESAN

Siswa - siswiku yang telah memiliki blog bisa mencoba beri kan kotak pesan , agar blog bisa lebih hidup caranya silakan ikuti langkah2 berikut :
  1. Pada Blogger kita masuk Tata Letak
  2. kemudian kita klik Tambah Gadget seperti gmbar di bawah :








3. Lalu pilih kotak HTML / java Scrip
4. langkah berikutnya untuk mendapatkan kode HTML, kita harus buka situs berikut :
http ://www.cbox.ws
5. maka akan muncul kotak berikut :











6. Pilihlah atau klik "GET YOUR OWN FREE Cboc now !
7. Lalu kita akan mengisi data kita, seperti contoh dibawah :









8. Isilah data - data tersebut
9. lalu Klik Create My Cbox !
10. Kita juga bisa memilih jenis warna pilihan , jika sudah selesai
11. Langkah berikutnya kita copy - paste
12. dan kita masukkan, pada kotak HTML, seperti Gb di bawah :












13. Lalu pilihlah SIMPAN
14. Ok.. maka siaplah kotak pesan kita untuk ditampilkan

Semoga tulisan ini bermanfaat, kotak pesan kita segera dapat untuk dibuat komunikasi ... Salam Action.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

PERINGKAT DAN 10 BESAR

Pada tahun ajaran 2009-2010, SMP6 Semarang mendapatkan peringkat ke 7 dari seluruh SMP se- kota Semarang,

ALAMAT GURU & KARYAWAN SMP 6 SMG

THE BEST TEN